Di akhir musim bersama Pelita Jaya, Mario Kempes memutuskan pensiun dari sepak bola.
Dia berlaga di 15 pertandingan dan masih mampu mencetak 10 gol.
(Baca Juga: Selain Jorge Diaz, Inilah 3 Striker Haus Gol yang Bisa Diboyong Persib Bandung)
Pria 36 tahun ini sempat mengukir prestasi di persepakbolaan Tanah Air.
Ia sempat menjadi top scorer pada 14 musim yang lalu kala membela klub Ibu Kota, Persija Jakarta.
Selain Persija, di Indonesia ia juga sempat membela PSIS Semarang.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar