Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Lawan Home United, Persija Latihan di Lapangan Futsal

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 3 Mei 2018 | 19:27 WIB
Persija Jakarta berlatih di Lapangan Futsal Persada, Halim, Jakarta Timur, Kamis (3/5/2018)
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Persija Jakarta berlatih di Lapangan Futsal Persada, Halim, Jakarta Timur, Kamis (3/5/2018)

Persija Jakarta memilih untuk melakukan sesi latihan di Lapangan Futsal Persada, Halim, Jakarta Timur, Kamis (3/5/2018).

Sesi latihan sore hari ini digelar sekaligus persiapan untuk menghadapi Home United dalam laga semifinal Zona Asean di Stadion Jalan Besar, Singapura, Selasa (8/5/2018).

Pelatih Persija, Stefano Cugurra, mengatakan latihan di lapangan futsal tentunya ada penyebabnya.

Kondisi Lapangan Sutasoma, Halim, Jakarta Timur, yang terguyur hujan deras, memaksa Ismed Sofyan dkk memilih berlatih di lapangan futsal.

"Kami latihan di lapangan futsal karena hujan deras," kata Teco kepada BolaSport.com, Kamis (3/5/2018).

"Di Lapangan Sutasoma hujan dan membuat tanahnya keras serta banjir, jadi tidak bisa digunakan," ucap pelatih asal Brasil tersebut.

(Baca juga: Tak Punya Bomber Garang, Luis Milla Panggil Striker Naturalisasi ke Timnas U-23)

Dalam sesi latihan yang digelar pukul 16.00 WIB, Teco mengintruksikan anak-anak asuhnya untuk mendapatkan komunikasi lebih di dalam lapangan futsal.

Pelatih berusia 43 tahun itu mengatakan latihan sore hari ini fokus kepada teknik dan small game.

Teco juga tidak mempermasalahkan timnya harus menggelar latihan di lapangan futsal.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kesulitan Untuk Memanggil Pemain, Shin Tae-yong Minta Fans Turunkan Ekspektasi Untuk Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X