Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sepak Bola Asian Games 2018 - Blunder Kiper Palestina Bikin Suriah Melangkah ke Perempat Final

By Nungki Nugroho - Kamis, 23 Agustus 2018 | 17:58 WIB
Skuat timnas U-23 Palestina berpose sebelum laga kontra timnas U-23 Indonesia pada cabang sepak bola Asian Games 2018 Grup A di Stadion Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (15/8/2018).
asiangames2018.id
Skuat timnas U-23 Palestina berpose sebelum laga kontra timnas U-23 Indonesia pada cabang sepak bola Asian Games 2018 Grup A di Stadion Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (15/8/2018).

Pada menit ke-66, giliran pemain Palestina, Sameh Maraaba yang mendapatkan kartu kuning dari sang pengadil.

(Baca Juga: Nama Besar Legenda Hidup Timnas Indonesia Terpampang Jadi Ikon Piala AFF)

Gelandang bertahan Palestina itu terbukti mengayunkan tangan ke arah muka dari gelandang serang Suriah, Ahmad Al Ahmad.

Timnas U-23 Suriah akhirnya mampu unggul 1-0 pada menit ke-73 melalui Ahmad Ashkar.

Memanfaatkan umpan dari Youssef Alhamwi, sundulan Ashkar berbuah gol setelah kiper Palestina melakukan blunder dalam mengantisipasi bola.

Pada menit 90+3', Palestina nyaris menyamakan kedudukan melalui Mohammed Rashid.

Sayang, sepakan Rashid dari luar kotak penalti masih membentur mistar gawang Suriah.

Tak ada ancaman berarti dari masing-masing tim hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya pertandingan.

Skor 1-0 untuk kemenangan Suriah atas Palestina menjadi hasil akhir laga.

Dengan ini, Suriah berhak untuk lolos ke babak delapan besar sepak bola Asian Games 2018.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : asiangames2018.id
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Sporting Vs Man City - Uji Kelayakan Ruben Amorim sebagai Pelatih Anyar Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X