Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Hanya Akan Diperkuat 15 Pemain pada 64 Besar Piala Indonesia 2018

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Selasa, 18 Desember 2018 | 20:57 WIB
    Skuat Persebaya Surabaya.
Persebaya.id
Skuat Persebaya Surabaya.

Setelah Liga 1 2018 selesai, Persebaya Surabaya masih disibukkan dengan Piala Indonesia 2018.

Persebaya Surabaya dijadwalkan akan dijamu PSKT Sumbawa Barat di Stadion 17 Desember, Mataram, NTB, Minggu (23/12/2018).

(Baca Juga: Bos PSM Makassar Tegaskan Marc Klok Tak Dijual ke Persija)

Untuk bersiap menuju laga 64 Besar Piala Indonesia 2018 tersebut, Persebaya menggelar latihan perdana pasca libur kompetisi mulai Selasa (18/12/2018).

Latihan yang dipimpin oleh Bejo Sugiantoro itu ternyata hanya dihadiri oleh 13 pemain.

(Baca juga: Asep Berlian Merespons, Persib Bisa Kental dengan Pemain asal Jawa Barat pada 2019)

Bejo Sugiantoro mengambil alih tim karena pelatih kepala, Djadjang Nurdjaman, masih mengikuti kursus AFC Pro.

Karena hanya dihadiri sedikit pemain dalam latihan, Bejo memastikan hanya ada 15 pemain yang siap untuk laga terbaru Piala Indonesia 2018.

"Kami maksimal ada 15 pemain. Ya mau tidak mau dengan pemain yang ini, nanti kami maksimalkan. Mereka masih ada kontrak hingga akhir Desember 2018," ujarnya dilansir BolaSport.com dari Surya.co.id.

(Baca Juga: Komdis PSSI Panen Rp 1 Miliar pada Laga Terakhir Liga 1 2018, Berikut Daftar Klub yang Didenda)

Bejo menjelaskan telah memilih pemain yang masih terikat kontrak sampai akhir Desember 2018.

Kemudian karena banyak pemain yang non-muslim, maka Bejo memberikan toleransi untuk merayakan Natal di kampung halaman masing-masing.

"Selain Natalan, ada juga beberapa pemain izin setelah pertandingan lawan PSIS Semarang, izinnya ke Pak Candra (Wahyudi, manajer Persebaya), ada acara keluarga yang tidak bisa ditinggal," tuturnya.

(Baca Juga: Barito Putera Inginkan Evan Dimas, Jacksen F Tiago: Kalau Bergabung Tentu Kami Senang)

Sementara itu, Bejo juga memiliki keinginan untuk menambah amunisi dari Persebaya U-19.

Namun karena terbentur regulasi, maka niat untuk menambah amunisi dari tim junior terpaksa dibatalkan.

"Kalau dari tim U-19 dan PS Kopa tidak bisa daftarkan, karena regulasi, kalau sudah babak 32 besar baru bisa ada penambahan, jadi nanti ada perubahan lagi di babak 32 besar," katanya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Punya Bakat Luar Biasa, Shin Tae-yong Berharap Marselino Ferdinan Bisa Mencapai Level yang Sama dengan Son Heung-min

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136