Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Menjadi Pebalap Terbanyak Kedua Soal Kecelakaan MotoGP 2017 Terhitung Hingga GP Australia

By Ignatius Wijayatmo - Senin, 23 Oktober 2017 | 15:19 WIB
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, berpose dengan trofi yang didapat setelah menjuara GP Australia di Sirkuit Phillip Island, Minggu (22/10/2017).
PETER PARKS/AFP PHOTO
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, berpose dengan trofi yang didapat setelah menjuara GP Australia di Sirkuit Phillip Island, Minggu (22/10/2017).

Jatuhnya beberapa pebalap pada MotoGP Australia menambah jumlah total kecelakaan setiap pebalap hingga MotoGP Australia 20-22 Oktober 2017.

Alvaro Bautista menjadi pebalap pertama yang mengalami kecelakaan saat latihan bebas petama (FP1), Jumat (20/10/2017).

Bautista sempat melebar di tikungan delapan lalu terjatuh di rumput pinggir sirkuit.

Nahasnya ia kembali terjatuh di tikungan keempat saat melakukan FP2 di hari yang sama.

(Baca Juga: MotoGP Australia 2017 - Valentino Rossi Memberi Penjelasan Soal Johann Zarco yang Melakukan Balapan Agresif dengan Berkata Seperti Ini )

By Ignatius Wijayatmo - Minggu, 22 O

Nasib serupa juga diikuti oleh Maverick Vinales.

Pebalap yang berhasil naik podium ketiga saat balapan hari Minggu tersebut terjatuh di tikungan delapan saat FP2.

Saat latihan bebas ketiga (FP3) para pebalap melakukan latihan dalam kondisi trek basah karena hujan.

Hal ini tidak luput dari pebalap yang terjatuh di sesi latihan hari Sabtu tersebut.

(Baca Juga: MotoGP Australia 2017 - Begini Kondisi Baju Balap Valentino Rossi Usai Bersenggolan dengan Marc Marquez Saat Balapan )


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : twitter.com/motogp, Id.Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim ke Man United, Bomber Sporting CP Pilih Jaga Jarak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X