Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Benarkah Sejak Ditinggal Jorge Lorenzo Yamaha Alami Kemunduran?

By Samsul Ngarifin - Senin, 30 Oktober 2017 | 16:48 WIB
Dua pebalap MotoGP dari tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales (kiri) dan Valentino Rossi, berbincang-bincang pada sesi konferensi pers di Catalunya, Spanyol, 8 Juni 2017.
JOSEP LAGO/AFP
Dua pebalap MotoGP dari tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales (kiri) dan Valentino Rossi, berbincang-bincang pada sesi konferensi pers di Catalunya, Spanyol, 8 Juni 2017.

Seluruh kemenangan pebalap tim Movistar Yamaha juga diperoleh pada paruh pertama musim ini.

Namun memasuki paruh kedua, tim Movistar Yamaha seakan kehilangan tajinya.

Mereka mulai dirundung masalah pada ban belakang yang cepat mengalami pengausan, sehingga kesulitan bersaing dengan pebalap lain.

(Baca juga: MotoGP Malaysia 2017 - Valentino Rossi: Yamaha Banyak Masalah)

Bahkan performa tim Movistar Yamaha sangat buruk saat balapan dalam kondisi lintasan basah, seperti dalam balapan MotoGP San Marino, Jepang dan Malaysia.

Sebaliknya, Jorge Lorenzo bersama tim Ducati berhasil tampil baik saat balapan dalam kondisi lintasan basah.

Meskipun saat balapan MotoGP San Marino terjatuh, namun Jorge Lorenzo sempat memimpin jauh pada lap-lap awal.

Hal ini jauh berbeda dengan pebalap tim Yamaha Tech 3, Johann Zarco, yang notabene menggunakan motor YZR-M1 generasi 2016 beberapa kali mampu mengungguli Rossi dan Vinales.

Bahkan saat balapan MotoGP Malaysia, Minggu (29/10/2017), Zarco berhasil finis posisi ketiga, sedangkan Rossi dan Vinales hanya mampu finis ketujuh dan kesembilan.

Pada tabel klasemen pebalap, Vinales dan Rossi berada di bawah Marc Marquez (Repsol Honda) dan Andrea Dovizioso (Ducati).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Erik ten Hag Bebal, Tak Pernah Belajar dari 2 Tahun Pertama Jadi Pelatih Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X