Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Valencia 2017 - Mantan Rekan Setim Komentari Peluang Dovizioso Menjadi Juara Dunia

By Samsul Ngarifin - Sabtu, 11 November 2017 | 07:53 WIB
Pebalap tim Repsol Honda, Marc Marquez (kiri), berpose dengan pembalap tim Ducati, Andrea Dovizioso, di podium GP Austria pada 13 Agustus 2017.
ERWIN SCHERIAU/AFP
Pebalap tim Repsol Honda, Marc Marquez (kiri), berpose dengan pembalap tim Ducati, Andrea Dovizioso, di podium GP Austria pada 13 Agustus 2017.

Pebalap tim Suzuki, Andrea Iannone, ikut berkomentar perihal pertarungan antara Marc Marquez (Repsol Honda) dan Andrea Dovizioso (Ducati).

Marc Marquez dan Andrea Dovizioso akan bersaing untuk merengkuh gelar juara dunia MotoGP 2017 pada seri terakhir GP Valencia, 10-12 November 2017.

Dengan satu seri tersisa, Marc Marquez memiliki keunggulan 21 poin atas Andrea Dovizioso.

Hal ini yang membuat Andrea Iannone menyebut jika Marc Marquez yang akan menjadi juara dunia pada tahun ini.


Pebalap Tim Suzuki Ecstar, Andrea Iannone.(MOTORSPORT.COM)

"Marc Marquez menjadi favorit, titel juara dunia sudah 90 persen," kata Andrea Iannone seperti dikuti Bolasportcom dari GPOne, Sabtu (11/11/2017).

"Sebagai orang Italia dan pernah bekerja sama dengan Ducati dan Dovizioso, saya berharap mereka mampu mencapai hal tersebut."

(Baca juga: VIDEO - Gaya Marc Marquez Saat Terjatuh di FP2 MotoGP Valencia 2017)

Andrea Iannone sempat dua tahun menjadi tandem Andrea Dovizioso pada tahun 2015-2016.

Namun sayangnya kontraknya tidak diperpanjang dan tempatnya kemudian digantikan oleh Jorge Lorenzo.

"Saya ingin impian mereka menjadi kenyataan, tapi jika itu terjadi maka akan butuh keajaiban, dan saya mengatakan ini sebagai seorang yang realistis."

"Saya berpikir bahwa keduanya akan bertarung sengit pada hari Minggu dan saya harap Ducati bisa kompetitif," ujar Iannone.

Pada balapan di Sirkuit Ricardo Tormo nanti, Marc Marquez hanya butuh finis posisi ke-11 untuk merengkuh gelar juara dunia keempatnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : gpone.com
REKOMENDASI HARI INI

Penemu Bakat Hokky Caraka Pernah Cekik John Terry, tapi Malah Jadi Nasihat Terbaik untuk Legenda Chelsea

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Villarreal
8
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Verona
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X