Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seperti Valentino Rossi ke Jorge Lorenzo Dulu, Marc Marquez Beri Panggung ke Pecco Bagnaia untuk Pimpin Ducati Lebih Dulu

By Ardhianto Wahyu - Rabu, 27 November 2024 | 08:00 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez (kiri) berbincang dengan Francesco Bagnaia dari Ducati (kanan) usai sprint MotoGP Indonesia 2024
MOTOGP.COM
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez (kiri) berbincang dengan Francesco Bagnaia dari Ducati (kanan) usai sprint MotoGP Indonesia 2024

BOLASPORT.COM - Marc Marquez memulai kiprahnya bersama Ducati dengan membumi. Mengusik Francesco Bagnaia belum masuk dalam daftar agendanya untuk MotoGP 2025.

MotoGP 2025 menghadirkan dinamika yang menarik dengan kehadiran duet impian di Ducati Lenovo.

Tim pabrikan yang sedang mendominasi itu mengantongi amunisi dengan daya ledak tinggi melalui kombinasi Francesco Bagnaia dan Marc Marquez.

Bagnaia menjadi pembalap terkuat di MotoGP dalam beberapa tahun terakhir.

Setelah menggondol gelar juara dunia MotoGP pada 2022 dan 2023, Bagnaia meningkat lebih jauh dengan 11 kemenangan yang sayangnya dibarengi rentetan blunder sehingga dikudeta.

Adapun Marquez, Alien tersisa di MotoGP itu menunjukkan dirinya belum habis dengan penampilan kompetitif di atas motor lama Ducati.

Saat para pembalap motor Desmosedici GP23 kepayahan, Marquez selalu bersaing di depan dan menjadi satu-satunya yang bisa menang. Tidak hanya sekali menang, tetapi tiga kali.

Persaingan pun bisa memanas mengingat kedua pembalap telah merasakan manisnya menjadi yang pertama di ajang balap motor paling bergengsi ini.

Meski demikian, nada rendah hati dikeluarkan Marquez. Datang sebagai anak baru, pembalap veteran itu memberi ruang untuk status nomor satu di tim kepada Bagnaia.

Baca Juga: Jorge Martin di Aprilia Bisa Guncang Duet Seram Marc Marquez-Pecco Bagnaia di Ducati


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Seperti Valentino Rossi ke Jorge Lorenzo Dulu, Marc Marquez Beri Panggung ke Pecco Bagnaia untuk Pimpin Ducati Lebih Dulu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136