Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tidak Hanya Valentino Rossi, Pebalap Indonesia Ini Juga Dijagokan Yamaha pada Kejuaraan Balap Dunia 2018

By Susi Lestari - Jumat, 16 Februari 2018 | 12:04 WIB
Yamaha memperkenalkan line up pebalap mereka di berbagai kompetisi dunia, di Sirkuit Internasional Buriram, Thailand, Kamis (15/2/2018).
SETYO ADI NUGROHO/KOMPAS.COM
Yamaha memperkenalkan line up pebalap mereka di berbagai kompetisi dunia, di Sirkuit Internasional Buriram, Thailand, Kamis (15/2/2018).

Selain itu, ada Richard Taroreh dan M Faerozi yang berlaga di kompetisi yang sama di kelas Asian Production 250cc.

Berturut-turut pebalap dari berbagai kompetisi dikenalkan seperti Japan Road Race Championship, Endurance hingga WSBK dengan pebalap Alex Lowes dan Michael van de Mark.

Terakhir adalah sesi untuk para pebalap MotoGP seperti Valentino Rossi, Maverick Vinales dan Johann Zarco.

Pada sesi itu, Rossi juga mengungkapkan dukungannya terhadap para pebalap muda, terutama yang berasal dari Asia.

(Baca Juga: Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia Masih Tunggu Konfirmasi Tan Boon Heong)

"Saya dan Yamaha telah bekerja sama dalam program the Master Camp. Saya melihat banyak talenta pebalap Asia yang memiliki skill serta potensi yang bagus. Saya kira kita bisa melihat lebih banyak pebalap Asia lainnya di kejuaraan dunia," ucap Rossi.

Di ajang balap motor paling bergengsi, MotoGP 2018, Rossi pun siap menyongsong gelar juara lagi.

Balapan perdana MotoGP akan digelar di GP Qatar, pada 18 Maret 2018. (Setyo Adi Nugroho)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Kompas.com/Setyo Adi Nugroho
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X