Sementara itu, manajer tim Movistar Yamaha, Lin Jarvis, masih belum memberikan jawaban pasti soal pembaruan kontrak salah satu pebalapnya itu.
"Tanggal perpanjangan kontrak? Sulit untuk mengatakannya, saya pikir tes ini (Thailand) akan menjadi penting."
"Kami sudah melakukannya dan Valentino Rossi sudah merasa nyaman sejak awal, kami belum menentukan tenggat waktu," ujar Jarvis.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | crash.net |