Pebalapa asal Inggris ini mengungkapkan bahwa dia sebenarnya berharap dapat naik podium bersama Marc Marquez.
"Selama sepekan saya berpikir bahwa saya mampu bertarung di sini dengan sebuah kemungkinan menjadi yang pertama atau kedua bersama Marc Marquez," aku Crutchlow.
(Baca juga: Valentino Rossi Tuding Permohonan Maaf dari Marc Marquez Hanyalah Sebuah Pencitraan!)
Dari data yang dihimpun BolaSport.com, kemenangan Cal Crutchlow pada MotoGP Argentina ini sekaligus mencatatkan kemenangan tim Honda yang ke 750 di MotoGP.
Cal Crutchlow pun tersenyum lebar karena dirinya saat ini memimpin klasemen juara dunia MotoGP musim 2018.
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | crutchlow.lcr.mc |
Komentar