Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cal Crutchlow Ungkap Kelicikan yang Dilakukan Honda

By Samsul Ngarifin - Rabu, 9 Mei 2018 | 15:17 WIB
Pebalap LCR Honda, Cal Crutchlow, merayakan keberhasilannya seusai finis di posisi keempat pada seri balap GP Qatar di Sirkuit Losail, Qatar, pada 18 Maret 2018.
DOK. LCR HONDA MOTOGP
Pebalap LCR Honda, Cal Crutchlow, merayakan keberhasilannya seusai finis di posisi keempat pada seri balap GP Qatar di Sirkuit Losail, Qatar, pada 18 Maret 2018.

"Tentu saja motor saya bagus. Dan saya harus berhati-hati karena saya didukung oleh Honda. Tapi saya tidak akan memiliki swingarm karbon ini, sesederhana itu," ujar Crutchlow menambahkan.

Crutchlow mengatakan bahwa dirinya tidak akan mendapat swingarm karbon karena dirinya saat ini bisa mengalahkan Marquez.

(Baca Juga: Sudah Saatnya Yamaha Kabulkan Permintaan Valentino Rossi)

"Saya tidak akan memilikinya meski hanya sebentar, terutama karena sekarang saya bisa mengalahkan mereka. Begitulah cara kerjanya, saya tidak bodoh," ujar mantan rider Ducati itu.

Marquez dan Pedrosa sudah menggunakan swingarm karbon sejak seri perdana MotoGP Qatar di Sirkuit Internasional Losail, Qatar.

Swingarm karbon memiliki keunggulan karena lebih ringan dan bisa mengayunkan roba belakang dengan lebih baik.

Fleksibilitas yang ditawarkan swingarm karbon bisa membuat pebalap leluasa untuk melakukan manuver saat di tikungan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : paddock-gp.com
REKOMENDASI HARI INI

Kalah Telak dari Jepang, Shin Tae-yong: Bukan Waktunya Menyerah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X