Kepastian Jack Miller bertahan pada Pramac Racing memastikan dia bakal mendapatkan tandem baru pada musim depan yakni Francesco Bagnaia.
Andai Miller mendapatkan motor 2019, beda halnya dengan anak didik Valentino Rossi yang hanya mendapat motor produksi tahun 2018.
"Saya pikir solusi ideal untuk Pramac Racing adalah Miller dengan motor pabrikan dan Bagnaia, yang kini memimpin di Moto2, dengan motor tahun 2018, untuk memulai debut tanpa tekanan dan bisa belajar," ujar Paolo Ciabatti lagi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | As.com |
Komentar