Terlepas dari kesulitan yang dialami dan trek yang mengkhawatirkan, Lorenzo yakin bisa meraih hasil baik saat balapan nanti.
"Untuk balapannya jika treknya benar-benar basah, saya percaya kami akan kompetitif. Saya percaya diri dengan motornya," ucap Lorenzo.
Sementara itu, balapan MotoGP Inggris akan digelar lebih awal pada Minggu, 26 Agustus 2018, mulai pukul 17.30 WIB.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | ducati.com |