"Balapan nanti tentunya akan menjadi cerita yang berbeda, karena cuacanya akan sangat panas dan menguras fisik," ujar Lorenzo.
"Kami harus menentukan strategi terbaik tetapi saya pikir kami akan punya ritme yang bagus dan bersaing untuk merebut kemenengan," pungkas Lorenzo.
(Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Aragon 2018 - Valentino Rossi Dapat Hasil Buruk, Jorge Lorenzo Raih Pole Position)
Balapan MotoGP Aragon sendiri diprediksi masih menjadi duel antara duo Ducati dengan juara bertahan Marc Marquez (Repsol Honda) yang telah berlangsung dalam tiga seri balap terakhir.
Marquez yang juga akan start dari barisan terdepan (posisi ketiga) siap menebar ancaman bagi Lorenzo dan Dovizioso dalam balapan 23 lap di Sirkuit Aragon.
Lebih-lebih karena karaker anti-clockwise (lebih banyak tikungan kiri) Sirkuit Aragon yang menjadi favorit Marc Marquez.
Sementara itu bagi BolaSporter yang tidak dapat menonton melalui layar televisi, dapat menggunakan layanan live streaming melalui link-link berikut.
Jadwal Race
Race Moto3 - 16.00 WIB
Race Moto2 - 17.20 WIB
Race MotoGP - 19.00 WIB
Live Streaming MotoGP Aragon 1
Live Streaming MotoGP Aragon 2
Live Streaming MotoGP Aragon 3
View this post on Instagram
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | crash.net, Ducati.com |
Komentar