Pada hasil kombinasi, Dimas Ekky berada di posisi ke-17 dengan catatan waktu putaran pada sesi keempat.
Pebalap Indonesia itu memiliki gap 1,356 detik dari anak didik Valentino Rossi, Lorenzo Baldassarri, yang menjadi pebalap tercepat.
Dimas Ekky dan para pebalap Moto2 yang lain masih akan menjalani tes Jerez pada Sabtu (24/11/2018) dan berakhir pada Minggu (25/11/2018).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar