Sebelumnya, dia sudah pernah memperkuat Merah Putih pada SEA Games 2009, 2011, 2013, 2015, dan 2017.
Pada SEA Games Malaysia 2017, Agung diangkat sebagai kapten timnas dan turut mengantar Indonesia meraih medali perak.
Tahun ini, Agung yang bergabung dalam tim Jakarta Pertamina Energi menuntaskan Proliga dengan menduduki peringkat ketiga.
Pada Proliga 2017, Pertamina keluar sebagai kampiun dan Agung menjadi pemain terbaik (MVP).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar