”Untuk durasi kontrak, mereka sudah menandatanganinya untuk semusim dulu,” katanya.
Muly juga mengatakan, kontrak Evan dan Ilham Udin sebenarnya sudah mereka tanda tangani akhir bulan lalu.
(Baca Juga: Ternyata Begini Rahasia Selalu Tampil Prima ala Tontowi Ahmad)
Namun, semua baru resmi diumumkan pagi ini atau Sabtu (2/12/2017).
”Mereka sudah tanda tangan kontrak akhir November 2017, tetapi baru kami umumkan sekarang,” tuturnya.
”Kami menunggu beberapa hal soal pengumuman ini,” ucap Muly.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | instagram.com |
Komentar