Ben Arfa dikabarkan punya hubungan buruk dengan pelatih PSG, Unai Emery.
Hal ini membuat Ben Arfa tak lagi betah berada di PSG.
Gelandang Paris Saint-Germain, Julian Draxler (kiri), mendapat ucapan selamat dari rekan-rekannya seusai mencetak gol pembuka kemenangan tim atas AS Monaco di semifinal Coupe de France di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, pada Rabu (26/4/2017).(FRANCK FIFE / AFP)
Draxler tak lagi memegang peranan penting dalam skuat utama PSG.
Kini ia siap dilepas setelah kalah bersaing dengan Edinson Cavani, Neymar, dan Kylian Mbappe.
(Baca Juga: Baru 18 Tahun, Gianluigi Donnarumma Sudah Kantongi 100 Laga bersama AC Milan)
6. Kevin Trapp
Aksi kiper Paris Saint-Germain, Kevin Trapp, saat tampil melawan Bordeaux dalam laga lanjutan Ligue 1 2015-2016 di Stadion Matmut Atlantique, Bordeaux, pada 11 Mei 2016.(NICOLAS TUCAT/AFP)
Trapp kalah bersaing dengan Alphonse Areola sebagai kiper reguler PSG.
Status Trapp sebagai penghuni bangku cadangan dapat memicu kepergian sang kiper ke klub lain.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | marca.com |
Komentar