Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Telat Masuk Sepak Bola Pro, Bek asal Singapura Berpeluang Gabung Klub Liga Jepang

By Estu Santoso - Minggu, 21 Januari 2018 | 19:56 WIB
Bek Anders Aplin (kiri) saat diperkenalkan sebagai bagian Geylang International FC pada 2015.
Dok. Geylang International
Bek Anders Aplin (kiri) saat diperkenalkan sebagai bagian Geylang International FC pada 2015.

Namun saat itu, pelatih Geylang sekarang Noor Ali menangani klub NFL, Yishun Sentek Mariners lalu melihat permainan Aplin.

Ketika mendapatkan pekerjaan sebagai salah satu staf pelatih Geylang, Aplin dipanggil Noor Ali untuk trial bersama skuat Eagles pada 2015.

”Ketika Noor Ali memanggil saya untuk menjalani seleksi, sepertinya hidupku bergantung padanya. Karena, saya pikir kesempatan ini tidak akan datang lagi,” tutur Aplin.

”Sebab, tak banyak pemain NFL mendapatkan kesempatan seleksi di klub S-League.”

(Baca juga: Kembali ke Singapura, Pelopor Pesepak Bola Naturalisasi Asia Tenggara Kini Melatih)

Yang pasti, Aplin bukan satu-satunya pemain yang melakukan transisi dari NFL ke sepak bola pro via S-League.

Aplin, yang merasa bahwa bakat di NFL diremehkan, mengatakan: ”Pemain di NFL dan S-League tidak terlalu berbeda dalam hal kemampuan teknis.”

”Satu-satunya perbedaan adalah bahwa di NFL, kami tidak berlatih sebanyak tim pro.  Tetapi sebagai pemain, mereka memiliki kemampuan, itu hanya bisa menjadi masalah tanpa peluang,” tuturnya.

Tahun lalu, dua pemain Singapura, Shawal Annual dan Gabriel Quak juga menjalani trial untuk Yamaga.


Bek Anders Aplin (kiri) bersama sepupunya yang juga eks pemain bertahan timnas Singapura, Tan Kim Leng.(Straitstimes.com)

Namun, keduanya gagal memikat dan batal berkarier di Liga Jepang.

Kali ini, Noor Ali percaya bahwa Yamaga telah memilih Aplin untuk seleksi bukan hanya karena kemampuan teknisnya, tetapi juga untuk karakter sang pemain.

Aplin, lulusan Nanyang Technological University, sadar bahwa tak mudah jadi pesepak bola Singapura pertama yang bermain di Jepang.

”Ini adalah prospek yang menarik, tetapi saya juga sedikit khawatir karena tidak ada orang Singapura yang pernah bermain di Jepang sebelumnya,” kata Aplin.

”Saya telah berlatih secara teratur selama liburan untuk mencoba memaksimalkan kondisi. Secara pribadi, saya berharap trial berjalan baik, tetapi jika tidak, maka itu pasti pengalaman yang berharga.”

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : tnp.sg
REKOMENDASI HARI INI

Kolaborasi FFI dan 3Second Hadirkan Turnamen Futsal Bergengsi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X