Pemain jebolan Jong Ajax itu lebih sering menghangatkan bangku cadangan Almere City. Bahkan satu kali ia tak dimasukkan ke dalam skuat.
Ezra tercatat bermain untuk Almere City sebanyak 13 penampilan.
Dari 13 penampilan tersebut, Ezra berkontribusi 4 gol.
(Baca Juga: Ini Perbedaan Ganasnya Harry Kane dan Mohamed Salah, Siapa yang Lebih Baik?)
Saat bermain untuk Almere, Ezra seringkali berubah posisi.
Tercatat, ia sudah menempati tiga posisi berbeda selama berada di Almere City. Posisi tersebut antara lain penyerang, gelandang serang, serta sayap kanan.
Pelatih Almere City lebih sering memasang Silvester van der Water sebagai juru gedor ketimbang Ezra Walian.
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | transfermarkt.com |
Komentar