Seperti ketika ingin bekerja untuk mencari nafkah bagi keluarga.
"Kita yang hidup sekarang wajib mendoakan pahlawan kita di zaman dahulu. Supaya kita hidup di jaman sekarang harus berjuang juga, baik itu untuk keluarga di tempat kita bekerja," kata Ismed.
Ismed mengaku ia merupakan pahlawan sepak bola.
Sebab, selama ini ia sudah berusaha keras untuk membahagiakan keluarganya dengan cara bermain sepak bola.
"Pahlawan bagi saya ya kita. terutama kita sebagai laki-laki harus membiayai keluarga kita, orang tua kita, istri, dan anak. Kita ini adalah pahlawan bagi keluarga di jaman sekarang," ucap Ismed.
Dirgahayu Republik Indonesia ke-72, Kompas Gramedia Suguhkan Film Pendek tentang Sebuah Perjalanan https://t.co/lO5T0FoixR via @bolasportcom
— BolaSport.com (@BolaSportcom) August 17, 2017
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar