Malaysia menang tipis 1-0 melalui sundulan Thanabalan Nadarajah pada menit ke-87 yang sukses menyambut tendangan sudut dalam laga yang digelar di Shah Alam, Selangor.
Dengan kemenangan ini, Malaysia akan melawan Thailand pada partai final. Sementara Indonesia akan menantang Myanmar dalam perebutan medali perunggu. Kedua laga ini akan digelar pada 29 Agustus 2017.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar