Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

APPI Mendetailkan Klausul Kontrak Soal Cedera

By Kamis, 14 September 2017 | 15:16 WIB
Striker Persib Bandung, Tantan, ditandu keluar lapangan seusai mengalami cedera saat tampil melawan Arema FC dalam laga pekan ke-19 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Sabtu (12/08/2017) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Tantan, ditandu keluar lapangan seusai mengalami cedera saat tampil melawan Arema FC dalam laga pekan ke-19 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Sabtu (12/08/2017) malam.

(Baca juga: Pertanyaan Mengejutkan Pelatih Timnas U-19 Malaysia Menuju Semifinal Piala AFF U-18 2017)

Kasus lain juga menimpa pemain yang tidak memiliki klub.

APPI kemudian bergerak untuk menjalin kerja sama dengan rumah sakit khusus olahraga, seperti Royal Sports Medicine Centre (RSMC).

Menilik banyaknya kasus cedera yang menimpa pesepak bola, APPI menekankan kepada pemain untuk sedetail mungkin memperhatikan kontrak dengan klub.

“Tugas kami mendampingi pemain. Namun, kami juga menekankan kepada klub bahwa pemain adalah aset mereka. Kesehatan pemain menjadi bagian tanggung jawab klub. Pemain harus dilindungi oleh klub."

(Baca juga: Indonesia Batal Bersua Malaysia, Setelah Vietnam Disikat Myanmar)

"Toh, cederanya pemain muncul ketika mereka membela klub yang bersangkutan. Detail kontrak harus menjadi perhatian pemain. Harus ada klausul soal perlindungan pemain seperti asuransi atau perawatan cedera dalam kontrak,” tutur Aji.

APPI menilai klausul tersebut menjadi jalan keluar jika klub tidak ingin terbebani biaya tinggi perawatan cedera pemain.

“Klausul itu mengantisipasi kas klub. Pasalnya, jika pemain sudah didaftarkan asuransi atau klub sudah bekerja sama dengan rumah sakit, tentu tak akan mengganggu keuangan klub,” kata Aji.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cuma Butuh 120 Detik untuk Gol Pertama Man United Era Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X