Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Siapkan Nama Pengganti, Bhayangkara FC Tak Takut Kehilangan Evan Dimas dan Ilham Udin

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 7 Januari 2018 | 19:49 WIB
Ilham Udin Armaiyn dan Evan Dimas saat tiba di Kuala Lumpur, Malaysia, Jumat (5/1/2018)
BERITA HARIAN
Ilham Udin Armaiyn dan Evan Dimas saat tiba di Kuala Lumpur, Malaysia, Jumat (5/1/2018)

"Kalau Evan Dimas, kami mungkin musim kemarin hanya 50 persen memainkannya. Karena, dia juga main untuk timnas U-23 dan timnas Indonesia," tuturnya.

Menurut Simon, kehilangan Evan Dimas dan Ilham Udin sangat berat bagi klub pemilik Kepolisian Republik Indonesia itu.

(Baca juga: Jadi Incaran Real Madrid, Pierre-Emerick Aubameyang Berpeluang Main di Thailand)

Akan tetapi, ia sudah menyiapkan berbagai macam cara untuk menutup perginya Evan Dimas dan Ilham Udin.

"Jadi kehilangan Evan Dimas dan Ilham Udin berat, tetapi bukan akhir dunia," ucapnya.

"Karena, banyak pemain-pemain muda yang potensial di Bhayangkara FC dan mereka bisa gantikan tempat dua pemain itu," kata Simon.

Untuk menutupi kehilangan Evan Dimas dan Ilham Udin, Bhayangkara FC mencoba mendatangkan beberapa pemain baru menyambut musim 2018.

Di posisi gelandang, Bhayangkara FC mendatangkan Zah Rahan Krangar, Muhammad Hargianto, dan Vendry Mofu yang biasanya diisi oleh Evan Dimas.


Eks playmaker Felda United, Zah Rahan Krangar, dalam laga kontra Tampines Rovers pada laga kelima Grup G Piala AFC 2017 di Stadion Tun Abdul Razak, Pahang, Malaysia, Rabu (19/4/2017).(DOK FELDA UNITED)

Sementara di sektor sayap yang diisi Ilham Udin, Bhayangkara FC mendatangkan Maldini Pali dan Dinan Zavier.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mental Petarung Pau Cubarsi, Pengin Tetap Main Usai Terima 10 Jahitan di Wajah dan Minta Barcelona Sediakan Topeng

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X