Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Pakai Lima Pemain Asing di Liga 1

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 7 Februari 2018 | 13:30 WIB
Tiga pemain Persija Jakarta (kiri-kanan): Sandi Darma Suthe, Bambang Pamungkas, dan Marko Simic merayakan kemenangan mereka atas Mitra Kukar, pada babak perempat final Piala Presiden 2018, di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (04/02/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Tiga pemain Persija Jakarta (kiri-kanan): Sandi Darma Suthe, Bambang Pamungkas, dan Marko Simic merayakan kemenangan mereka atas Mitra Kukar, pada babak perempat final Piala Presiden 2018, di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (04/02/2018) sore.

Namun, ada juga satu pemain asing lagi yang melengkapi kuota yang dimiliki Persija.

"Pada Liga 1 juga ada kesempatan yang baru bahwa Bali United dan Persija diberikan satu pemain asing tambahan," kata Asisten Pelatih Persija, Mustaqim.

"Tapi tetap yang boleh bermain itu hanya empat pemain dalam satu pertandingan. Hanya saja boleh memiliki lima pemain asing."

Kesempatan itu tidak akan disia-siakan Persija untuk mencari pemain asing tambahan.

Direktur Utama Persija, Gede Widiade, sudah mengizinkan tim pelatih mencari pemain asing kelima.

"Saya usul ke Pak Gede (lalu) mendapatkan lampu hijau. Insya Allah ada lima pemain asing di Liga 1, cuma di Piala AFC hanya tiga pemain asing karena Ivan Carlos cedera dan kami tidak bisa memasukan nama baru," kata Mustaqim.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X