Syaratnya, PSMS sukses mengalahkan Persija pada semifinal, kemudian memenangi laga kontra pemenang antara Bali United kontra Sriwijaya FC di partai puncak.
(Baca Juga: Klub Inggris yang Berusia 86 Tahun Ini Berpeluang Dimiliki Grup Bisnis Keluarga Kaya asal Hong Kong)
PSMS akan menghadapi pertandingan leg pertama semifinal Piala Presiden 2018 kontra Persija akhir pekan ini.
Mereka bertindak sebagai tuan rumah dulu pada laga di Stadion Manahan, Sabtu (10/2/2018).
Kemudian awal pekan depan, PSMS akan bertindak sebagai tamu di stadion yang sama untuk leg kedua, Senin (12/2/2018).
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar