Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Marko Simic Dinaturalisasi, Timnas Indonesia Bakal Punya Duo Nomor 9 Super Mematikan

By Nina Andrianti Loasana - Kamis, 1 Maret 2018 | 17:45 WIB
Selebrasi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol ke gawang Tampines Rovers, Rabu (28/2/2018).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Selebrasi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol ke gawang Tampines Rovers, Rabu (28/2/2018).

Karena keberingasan Simic itu, muncul wacana untuk menaturalisasi dirinya menjadi Warga Negara Indonesia (WNI).

Namun, apakah keputusan untuk menaturalisasi Simic itu diperlukan oleh timnas Indonesia?

Ditilik dari posisi bermain, Simic adalah pemain nomor 9 alias penyerang tengah.

Di posisi itu, timnas Indonesia telah memiliki Ilija Spasojevic yang juga merupakan pemain naturalisasi dari Montenegro.

Spaso juga memiliki catatan prestasi yang cukup luar biasa.

Musim lalu, Spaso merupakan salah satu tokoh penting di balik kesuksesan Bhayangkara FC menjuarai Liga 1.


Pemain Bali United, Ilija Spasojevic, pada laga babak kualifikasi Liga Champions Asia 2018 kontra Tampines Rovers di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (16/1/2018)(YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM)

Spaso sukses menorehkan catatan 13 gol bersama Bhayangkara FC musim lalu.

Bersama Timnas Indonesia, Spaso juga telah mencetak 2 gol dalam satu penampilan.

Artinya jika, Luis Milla mau menduetkan kedua striker ini, Indonesia bakal punya duo serang yang mematikan.

Spaso pun tampakanya mendukung jika akhirnya Simic dicangkok menjadi WNI.

"Saya tidak mengomentari soal naturalisasi atau apa pun. Itu bukan wewenang pemain," ucap Spaso.

"Namun jika itu terjadi, akan sangat bagus bagi kami!" kata dia lagi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : BolaSport.com, Soccerway
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Arab Saudi Akui Timnas Indonesia Punya Kualitas, Green Falcon Terima Kekalahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X