Sebelum bermain untuk Mitra Kukar, ia pun sempat bermain untuk Birmingham City, Everton, Wolverhampton Wanderes, dan lainnya.
Diperkuat Bent, Mitra Kukar bermain di Liga Super Indonesia (ISL) pada musim 2011-2012.
3. Didier Zokora
Didier Zokora bermain untuk Semen Padang di Liga 1 musim 2017.
Menurut Transfermarkt, pemain asal Pantai Gading itu sebelumnya pernah bermain untuk tim Liga Inggris seperti, Tottenham Hotspur, pada musim 2009.
Michael Essien bergabung bersama Persib Bandung sejak Liga 1 Musim 2017 dan masuk kedalam skuat Persib musim 2018.
Pemain asal Ghana itu pun bersinar saat bermain untuk klub Liga Inggris, Chelsea.
5. Carton Cole
Pemain yang bermain untuk Persib Bandung di Liga 1 musim 2017.
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | transfermarkt.com |
Komentar