Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Kabar Terbaru Cedera Michael Essien dan Victor Igbonefo

By Adif Setiyoko - Kamis, 8 Maret 2018 | 14:30 WIB
Gelandang Persib, Michael Essien (kanan) dan Hariono (kiri)‎ menjalankan program latihan di lintasan atletik, Jalan Pajajaran, Kota Bandung, Senin (26/2/2018).
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib, Michael Essien (kanan) dan Hariono (kiri)‎ menjalankan program latihan di lintasan atletik, Jalan Pajajaran, Kota Bandung, Senin (26/2/2018).

Asisten pelatih Persib Bandung Herrie Setyawan, mengungkapkan kondisi terkini dua pemainnya yang baru menjalani masa pemulihan usai dibekap cedera, Victor Igbonefo dan Michael Essien.

Menurt Herrie, kedua pemain tersebut semakin menunjukkan tanda-tanda membaik.

Kini, keduanya tengah ditangani oleh fisioterapis Persib Bandung, Benediktus Adi Prianto.

(Baca Juga: Persija Bakal Hadapi Tim yang Kehilangan 3 Kipernya Akibat Cedera Namun Tak Kebobolan Selama 360 Menit Piala AFC 2018)

"Essien memang terkendala dengan lapangan sintesis. Namun, dia siap kalau uji coba," ujarnya seperti dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib Bandung.

Selain itu, pria yang akrab dengan sapaan Jose ini berharap Igbonefo dapat kembali bugar sebelum kompetisi Liga 1 musim 2018 dimulai.

Kendati menjalani sesi latihan terpisah dengan para pemain Maung Bandung, Jose menyebut pemain naturalisasi tersebut terus menunjukkan progress positif.

"Hanya, dia belum bergabung dengan tim. Kami harapkan cepat pulih," kata Jose, sapaan akrabnya.

Sebelumnya, Essien kembali menjalani sesi latihan saat Febri Hariyadi dan kawan-kawan menggelar latihan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, pada Selasa (20/2/2018).

(Baca Juga: Kontraknya Berakhir Usai Asian Games 2018, Nasib Luis Milla Terancam)

Meski begitu, pemain yang sempat berkostum Chelsea ini masih berlatih terpisah dan mendapatkan program berbeda ditemani oficial tim.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Megawati Dkk Terancam, Tim Legenda Korsel Masih Gila Sampai Ketemu Red Sparks

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X