Lalu saya mencoba sesuakan keinginan mereka dengan apa yang klub-klub di sini bisa berikan.
(Baca Juga: Wawancara Eksklusif dengan Teco, Persija Bukan Super Simic FC!)
Tetapi, yang paling penting adalah meyakinkan mereka kalau Indonesia adalah batu loncatan yang bagus bagi mereka untuk berkarier di Asia.
Yang jelas, semua harus realistis namun sebisa mungkin melakukan yang terbaik sesuai minat pemain.
Punya karakter khusus seperti apa pemain yang akan didatangkan?
Karakter khusus tidak juga, karena kebutuhan pelatih dan klub akan pemain kan beda-beda.
Yang jelas, terlepas dari kemampuan si pemain, nomor satu adalah perilaku.
Sikap adalah hal yang akan membuat seorang bintang bertahan di atas.
Bagaimana cerita hingga Anda memilih jalur sebagai agen pemain? Individual atau bergabung dengan agensi?
Awalnya, saya membuka perusahaan konsultan manajemen olahraga yang lebih ke arah poyek-proyek olahraga.
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar