Justru gelandang yang difungsikan sebagai striker yakni Raphael Maitimo yang menjadi top scorer Persib dengan sembilan gol.
Di Liga 1 2018, Persib Bandung kembali menjadi tim yang ditakuti bagi lawan-lawannya.
Banyak perubahan yang terjadi di tim Persib, pelatih sarat prestasi dan pengalaman Roberto Carlos Mario Gomez kini menangani tim kebanggan bobotoh.
Ketegasan dan keberanian Mario Gomez menjadi ia disegani, salah satu contohnya yang berani menyindir manajemen soal pemintaannya didatangkan striker tapi justru didatangkan gelandang.
Ketika Persib butuh lagi striker asing, Mario Gomez begitu vokal meminta pada manajemen.
(Baca Juga: Madura United Akan Lepas Cristian Gonzales ke PSS Sleman dengan Syarat Ini)
Akhirnya Jonathan Bauman datang dan posisi Michael Essien terdepak dari skuat Persib 2018 karena penuhnya kouta pemain asing.
Sudah empat pekan Liga 1 2018, Persib berada di papan tengah klasemen, tepatnya diurutan ke-11 klasemen sementara.
Namun demkian ada tiga faktor yang bisa membuat Persib meroket ke papan atas klasemen Liga 1 2018.
Berikut tiga indikasi Persib bakal meroket di Klasemen Liga 1 2018.
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar