"Sudah satu pekan, waktu tim sudah lawan Arema, saya diminta untuk memilih," kata Jose.
"Saya pilih fokus sama pekerjaan karena bagaimana pun harus ada yang dikorbankan."
Setelah melepas jabatannya sebagai asisten pelatih, Herrie akan menikmati pekerjannya sebagai PNS.
Walau pun, dia sudah mengantongi lisensi kepelatihan A AFC.
"Mungkin ini jalannya saya. Untuk saat ini, saya ingin menikmati dulu pekerjaan sebagai PNS, karena dari dulu fokus terbagi," ucap Herrie.
"Mungkin saat ini, saya ingin menikmati rutinitas sebagai PNS yang datang jam 7.30 dan pulang 16.30 WIB. Pokoknya semua saya jalani mengalir saja," katanya.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar