(Baca Juga: VIDEO - Stefano Lilipaly Terlibat Adu Mulut dengan Rekan Setim Lagi karena Hal Ini)
Unggahan tersebut dikirim oleh Rene Albert beberapa menit sebelum laga antara PSM melawan Borneo FC.
Pada laga tersebut PSM sukses unggul tipis satu kosong lewat gol dari supersub Guy Junior.
Tendangan bebas Guy Junior yang gagal ditangkap oleh kiper Nadeo Argawinata sukses memastikan PSM meraih tiga poin.
Berkat tambahan poin ini, PSM kini berada di peringkat dua klasemen sementara dengan 17 poin.
(Baca Juga: Belum Mampu Tembus Lima Besar, Ternyata Ini Kesamaan Persija dan Persib)
Sama dengan pemuncak klasemen Persipura Jayapura yang juga mengumpulkan 17 poin, PSM hanya kalah dalam hal selisih gol.
GOL! @PSM_Makassar.
Guy Junior #PSMvBRNEO pic.twitter.com/e0lW7BbIsH
— Go-Jek Liga 1 (@Liga1Match) May 19, 2018
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | instagram.com/robertrenealberts |
Komentar