(Baca Juga: VIDEO - Anarkis, Pemain Borneo FC Serbu Wasit usai Dikalahkan PSM Makassar)
Kemudian ditutup dengan partai tunggal di final dimana pemenangnya berhak promosi ke Super Lig.
Ini menjadi raihan positif bagi top skorer Persib pada musim 2007, Christian Bekamenga bersama tim barunya tersebut.
Kendati menjadi pemain cadangan, Bekamenga tetap memiliki peran di balik lolosnya BB Erzurumspor ke partai final.
(Baca Juga: Sebelum Gabung TC Timnas U-19, Wonderkid asal Papua Ini Sempat Bawa Timnya Berjaya)
(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)
Striker berusia 32 tahun itu sukses mencetak dua gol dari 12 penampilannya bersama Erzurumspor.
Sayang, pemain asal Kamerun itu belum bisa dipastikan akan tetap membela Erzurumspor pada musim depan lantaran kontraknya akan segera habis.
Dilansir Bolasport.com dari transfermrkt.com, Bekamenga mulai dikontrak oleh Erzurumspor pada 24 Januari 2018 dan akan berakhir pada 30 Juni 2018.
(Baca Juga: VIDEO - Stefano Lilipaly Terlibat Adu Mulut dengan Rekan Setim Lagi karena Hal Ini)
Ini artinya, kontrak Bekamenga bersama Erzurumspor akan habis sebelum Super Lig Turki musim 2018/2019 dimulai.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar