Namun di balik keputusan itu, nyatanya Persija mendapat tiga keuntungan setelah meminang Osas Saha.
(Baca Juga: Sepak Bola Indonesia Terancam Kehilangan Penonton dan Peminat!)
1. Telah mengantongi paspor WNI
Nama Osas dikenal sebagai penyerang asing dalam dunia sepak bola Indonesia.
Namun ia baru saja mengantongi paspor WNI setelah melewati jalur naturalisasi pada 16 Mei.
“Kebetulan Osas tidak mengurangi jatah pemain asing kami karena dia sudah mendapatkan status warga negara Indonesia. Dia mendapatkan lampu hijau proses naturalisasi pada 16 Mei kemarin,” ujar Direktur Utama, Gede Widiade.
2. Pemain multifungsi
Sosok Osas yang piawai sebagai juru gedor ternyata bisa diplot untuk mengisi sektor lain.
Bomber 31 tahun tersebut ternyata mampu bermain untuk pos winger atau second striker.
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar