Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSIS Siap Pasang Senjata Utama Ini untuk Taklukkan Arema FC

By Irfa Ulwan - Jumat, 1 Juni 2018 | 05:02 WIB
 Skuat PSIS Semarang saat menjamu Persela di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Senin  (7/5/2018)
DOK LIGA 1
Skuat PSIS Semarang saat menjamu Persela di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Senin (7/5/2018)

Kedatangan PSIS Semarang ke kandang Arema FC mengusung misi kemenangan. Pertandingan tersebut bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan, Kab. Malang pada Jumat (1/6/2018).

Target kemenangan PSIS Semarang tak lepas dari misinya untuk segera lepas dari jeratan zona degradasi.

Mahesa Jenar yang saat ini berada di peringkat ke-17 hanya setingkat berada di atas calon lawannya, Arema FC.

Kedua kesebelasan hanya terpaut dua poin di tangga klasemen sementara Liga 1 2018.

PSIS mengoleksi 11 poin, sementara itu, Singo Edan punya 9 poin.

(Baca Juga: Pelatih Arema FC Waspadai Modal Bagus PSIS)

Oleh karena itu, jika Singo Edan esok dapat menumbangkan Mahesa Jenar, maka bisa dipastikan tim kebanggaan warga Semarang itu bakal kembali menjadi juru kunci.

Hal itu disampaikan langsung oleh General Manager (GM) PSIS Semarang, Wahyu Winarto.


General Manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto(TRIBUNNEWS.COM)

"Target tentu kami ingin pulang bawa poin. Dan saya kira peluangnya tetap terbuka," ujar Wahyu, lansir BolaSport.com dari Tribun Jateng.

Pria yang kerap disapa Liluk itu pun mengungkapkan jika Vincenzo Alberto Annese dapat membawa oleh-oleh tiga poin untuk publik Semarang.

(Baca Juga: Persebaya Surabaya, Papua, dan Drama di Panggung Sepak Bola Nasional)

Ia amat yakin, pelatih berdarah Italia itu memiliki kecerdikan dalam meracik strategi.

Dan itu yang jadi modal utama PSIS untuk dapat mencuri poin di kandang singa.

"Pelatih kita ini selalu punya 1001 cara dalam meracik strategi. Kami yakin Annese bisa membawa tim ini mencuri poin di kandang Arema FC," kata Wahyu mengakhiri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : jateng.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Komang Sia-siakan Keunggulan 7 Poin, 1 Wakil Indonesia Berakhir Miris pada Babak Pertama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X