Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tijjani Reijnders Menyala, Gelandang Berdarah Maluku Kantongi Luka Modric dan Berikan Mimpi Buruk ke Real Madrid

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 6 November 2024 | 05:45 WIB
Tijjani Reijnders merayakan gol yang dicetaknya dalam laga AC Milan menghadapi Real Madrid di Liga Champions, Selasa (5/11/2024) di Santiago Bernabeu.
OSCAR DEL POZO/AFP
Tijjani Reijnders merayakan gol yang dicetaknya dalam laga AC Milan menghadapi Real Madrid di Liga Champions, Selasa (5/11/2024) di Santiago Bernabeu.

BOLASPORT.COM - Gelandang AC Milan, Tijjani Reijnders, dinobatkan sebagai pemain terbaik dalam laga melawan Real Madrid di Liga Champions.

AC Milan mengalahkan Real Madrid 3-1 dalam lanjutan Liga Champions pada Selasa (5/11/2024) di Santiago Bernabeu.

Tim tamu unggul lebih dulu pada menit ke-12 setelah Malick Thiaw menyundul bola sepak pojok Christian Pulisic.

Real Madrid sempat menyamakan kedudukan lewat penalti Vinicius Junior di menit ke-23 setelah Emerson Royal melanggarnya di kotak terlarang.

Namun, AC Milan kembali memimpin pada menit ke-39 lewat Alvaro Morata yang mencocor bola muntah hasil tembakan Rafael Leao yang diblok kiper Andriy Lunin.

Tijjani Reijnders memastikan kemenangan AC Milan di menit ke-73 setelah menerima assist dari Rafael Leao.

Reijnders mendapatkan sanjungan dari berbagai media Italia usai pertandingan.

Bukan hanya karena mencetak gol, gelandang Belanda berdarah Maluku itu dianggap menjadi jenderal lapangan tengah yang sukses mendominasi permainan.

Kakak pemain Timnas Indonesia, Eliano Reijnders, mendapatkan angka rapor tertinggi di antara semua awak AC Milan.

"Seorang pengatur permainan yang sesuai," tulis Football Italia.


Editor : Dwi Widijatmiko

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X