Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tijjani Reijnders Menyala, Gelandang Berdarah Maluku Kantongi Luka Modric dan Berikan Mimpi Buruk ke Real Madrid

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 6 November 2024 | 05:45 WIB
Tijjani Reijnders merayakan gol yang dicetaknya dalam laga AC Milan menghadapi Real Madrid di Liga Champions, Selasa (5/11/2024) di Santiago Bernabeu.
OSCAR DEL POZO/AFP
Tijjani Reijnders merayakan gol yang dicetaknya dalam laga AC Milan menghadapi Real Madrid di Liga Champions, Selasa (5/11/2024) di Santiago Bernabeu.

"Dia praktis mengantongi Luka Modric."

"Dia tidak berhenti mencetak gol," tambah Calciomercato.

"Malam ini Reijnders membuktikan diri sebagai gelandang yang komplet."

"Dia tidak pernah kehilangan ketenangan saat berada dalam tekanan, bahkan dalam area yang rentan di atas lapangan."

"Dia juga fantastis dalam proses terjadinya gol yang membuat skor menjadi 3-1."

"Sebuah laga berkualitas untuk sang gelandang," sambung 11contro11.

"Dia menangani bola dengan tenang dan presisi."

"Dia memiliki kemampuan untuk mengontrol dan mengoper yang krusial."

"Dia mencetak gol yang dipastikan menutup pertandingan."

"Orang ini terbukti adalah elemen kunci dalam manuver ofensif AC Milan."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
REKOMENDASI HARI INI

Lupakan Erling Haaland dan Kylian Mbappe, Monster Ciptaan Ruben Amorim Lebih Ganas dari Siapapun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X