(Baca Juga: Dipanggil Timnas U-23 Indonesia, Statistik Winger Persebaya Tak Optimal Bersama Tim)
Terlebih, pria berusia 45 tahun tersebut juga berjanji akan melakukan perbaikan kepada skuat The Young Warriors.
"Kami akan melakukan pembenahan dalam latihan, terutama dalam transisi pertahanan yang tidak berjalan dengan baik," kata Miftahudin kepada wartawan Bolasport.com pada Jumat (1/6/2018).
Tak Ingin Berlarut-larut dalam Kesedihan, Persib Bandung Langsung Move On https://t.co/LQqjWCA8uw
— BolaSport.com (@BolaSportcom) June 1, 2018
Duet pelatih lokal ini juga telah melakukan persiapan untuk dua laga terakhir PS Tira di bulan Ramadan.
(Baca Juga: Kecewa Gol Dianulir, Stefano Lilipaly Tunjukkan Kritik dengan Balutan Dukungan)
Adapun dua laga tersebut adalah menjamu Barito Putera pada Senin (4/6/2018) dan melawan Persija Jakarta dua hari berselang di Stadion Sultan Agung, Kabupaten Bantul.
Ia juga menambahkan terdapat dua nama yang dalam pemulihan cedera di PS Tira yakni Manahati Lestusen dan Wawan Febritanto.
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar