Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Diultimatum Sebelum Laga, Mario Gomez Sukses Bungkam Ancaman Umuh Muchtar

By Adif Setiyoko - Rabu, 6 Juni 2018 | 17:43 WIB
 Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, berbicara kepada media dalam sesi jumpa pers usai laga melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, berbicara kepada media dalam sesi jumpa pers usai laga melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).

Hal itu dilontarkan Umuh setelah Persib menelan kekalahan dari Bhayangkara FC 0-1 di kandang sendiri beberapa waktu lalu.

(Baca juga: Persib Bandung Permalukan PSMS Medan, Sang Bomber Puncaki Daftar Top Scorer)

"Biarkan pelatih yang mengatur," kata Umuh saat ditemui di Makorem 062 Tarumanagara, Jalan Bharatayudha, Senin (4/6/2018).

Pria yang baru saja merayakan ulang tahunnya ke-70 pada 2 Juni lalu itu mengatakan, apabila Gomez masih ingin di Persib, dirinya harus membawa Febri Hariyadi dkk memetik kemenangan dari PSMS.

"Kalau mau manjang (tinggal lebih lama) di Persib, maka dia harus menang, tidak ada alasan," lanjut Umuh.

Setelah skuat Maung Bandung memetik kemenangan di markas PSMS, Umuh Muchtar memastikan bahwa para pemain dan ofisial tim akan mendapat bonus berlipat.

Selain itu, Umuh melanjutkan, pemberian bonus kali ini lebih besar dari biasanya. Namun, ia tak menyebut berapa besaran bonus yang pemain terima.

(Baca juga: Enam Tim Ini Tampil Mengejutkan di Liga 1 2018, Ada Duo Raja Pramusim yang Kini Pincang)

"Selama putaran pertama, saya juga biasa kasih bonus, tetapi kali ini luar biasa. Biasanya hanya sekian, karena kemarin puas saking senang (bonus) ditambah, dari PT PBB juga melaporkan ditambah," kata Umuh, dilansir BolaSport.com dari Kompas.com, Rabu (6/6/2018).

Apabila sebelumnya Umuh melontarkan ultimatum kepada Mario Gomez, kini ia tak segan untuk memuji pelatih asal Argentina tersebut.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : kompas.com, Tribun Jabar
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Undian Piala Asia U-20 2025 - Diserang 2 Tim Kampiun, Timnas U-20 Indonesia Punya Sejarah Juara Bersama dengan Tim ASEAN Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X