(Baca Juga: Argentina Kirim Pelatih Terbanyak di Piala Dunia 2018, Tetapi Semua Nyaris Sial pada Partai Perdana)
(Baca Juga: Argentina Kirim Pelatih Terbanyak di Piala Dunia 2018, Tetapi Semua Nyaris Sial pada Partai Perdana)
"Mungkin belum rezekinya. Doa saya untuk teman-teman semoga meraih prestasi terbaik dan mendapat kelancaran," kata Indra, dilansir dari laman resmi Persib.
"Semoga bisa membawa nama Indonesia terbang lebih tinggi, saya percaya teman-teman bisa," tutur pemain bernomor punggung 16 ini.
(Baca Juga: Berhasil Cetak Gol Lagi di Thailand, Sahabat Cristiano Ronaldo Justru Dipermalukan Terens Puhiri Cs)
(Baca Juga: Evan Dimas Main 58 Menit, Selangor FA Nyaris Kalah di Kandang)
Bagi Indra, pernah menjadi bagian dari skuat Garuda Nusantara adalah sebuah kebanggaan tersendiri.
Pemain kelahiran Bogor, 28 Juni 1995 itu sempat menyusul jejak penjaga gawang Maung Bandung, M. Aqil Saviq yang sudah lebih dulu memperkuat timnas U-19.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | persib.co.id |
Komentar