"Kami (tim pelatih) tahu bahwa Samsul adalah penyerang luar biasa. Kami selalu beri dia masukan pada saat latihan," ujarnya.
(Baca juga: Bhayangkara FC, Si Bengal Perusak Mitos Keangkeran Kandang Lawan)
Pelatih yang juga pernah sukses bersama Persipura Jayapura itu mengungkapkan harapannya pada sang pemain.
"Musim lalu, dia menjadi pemain lokal paling subur. Semoga hasil kemarin bisa lebih meningkatkan kepercayaan diri Samsul dan agar dia bisa melakukan hal yang sama untuk Barito di musim ini," tuturnya.
(Baca juga: Hasil dan Klasemen Sementara Grup B Piala AFF U-19 2018 - Timor Leste Tunda Tiket Semifinal Milik Malaysia)
Editor | : | Andrew Sihombing |
Sumber | : | instagram.com/psbaritoputeraofficial |
Komentar