Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persib Bandung Mengaku Nyaman Tatap Jadwal Padat di 3 Kota Berbeda

By Irfa Ulwan - Jumat, 20 Juli 2018 | 15:24 WIB
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez saat melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (16/7/2018).
ALVINO HANAFI/ BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez saat melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (16/7/2018).

Pasalnya empat hari kemudian, atau 26 Juli 2018, Supardi Nasir dkk akan melakoni sebuah partai tunda melawan Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya.

(Baca Juga: Bek Mitra Kukar Alami Cedera Seperti Mohamed Salah)

Kemudian, kesebelasan yang juga dijuluki Pangeran Biru itu akan bertandang ke Kabupaten Bantul, D.I. Yogyakarta.

Pada 30 Juli 2018, Persib siap tak siap harus menghadapi tuan rumah PS Tira di Stadion Sultan Agung, Bantul.


Persib Bandung seusai menghadapi Persela Lamongan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (16/7/2018).(ALVINO HANAFI/ BOLASPORT.COM)

Atas jadwal yang padat nan melelahkan itu, Mario Gomez tak merasa dibebani.

Pria asal Argentina itu malah terkesan bakal menikmati setiap laga yang dilakoninya dengan senyaman mungkin.

(Baca Juga: Mario Gomez Komentari Indikator Kesuksesan Persib Jelang Berakhirnya Putaran Pertama Liga 1 2018)

"Ya, kita sudah mempersiapkan untuk perjalanan panjang ini dengan sangat baik. Semua pemain terlihat enjoy dan sangat bersemangat untuk ini semua," kata Gomez dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.

Di akhir, Mario Gomez amat yakin jika Persib akan mendulang hasil positif pada tiap laganya.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Grand Final Livoli Divisi Utama 2024 - Gengsi Pelatih Asal Kuba Dipertaruhkan, Kans LavAni Sudahi Penasaran

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X