Memang dirinya menegaskan kalau profesionalitas tetap harus dijalankan.
Rivalitas hanya sebatas 90 menit pertandingan saja, selebihnya merupakan saudara.
Saat ini Sriwijaya FC berada di posisi kedelapan klasemen sementara Liga 1 2018 dengan perolehan 23 poin.
Sedangkan Arema FC berada di urutan ke-13 dengan perolehan 20 poin.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | sripoku.com |
Komentar