Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemilik Bali United Sesalkan Ulah Suporter yang Berefek Sanksi dari Komdis PSSI

By Irfa Ulwan - Sabtu, 28 Juli 2018 | 16:02 WIB
Pieter Tanuri, kakak kandung CEO Bali United, Yabes Tanuri.
YAN DAULAKA/ BOLASPORT.COM
Pieter Tanuri, kakak kandung CEO Bali United, Yabes Tanuri.

Pemilik Bali United, Pieter Tanuri menyesalkan apa yang dilakukan oleh suporter klubnya pada laga kontra Bhayangkara FC, 21 Juli 2018.

Apa yang dilakukan suporter Bali United pada laga itu dinilai berlebihan oleh Pieter Tanuri.

Aksi di tribune utara Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar tersebut pada akhirnya berujung denda hingga puluhan juta rupiah.

(Baca juga: Dibeli Chelsea Sejak 2015 dan Belum Pernah Dimainkan, Penyerang Ini Kembali ke Brasil Sebagai Pinjaman)

Denda itu diberikan oleh Komisi Disiplin (Komdis) PSSI melalui sidangnya yang digelar pekan ini.

Pada pertandingan itu, fan klub dengan julukan Serdadu Tridatu terus menerus memberikan 'intimidasi' dan teror kepada Bhayangkara FC.

(Baca juga: Dinilai Tak Sportif, Hariono Dapat Hukuman Komdis)

Selain chant-chant bernada sindirian, sebuah spanduk besar yang bernada satire pun turut ditebarkan.

Pieter menyaksikan secara langsung seluruh kejadian pada pertandingan yang berakhir kemenangan Bhayangkara FC dengan skor tipis 3-2 itu.

Seusai menerima surat dari Komdis PSSI, Pieter amat menyanyangkan aksi tersebut.

Menurut Pieter, hal semacam itu tak sepatutnya dilakukan pendukung Bali United.

(Baca juga: Alih-alih Takut, Bali United Siap Ladeni Permainan Rap-rap PSMS Medan)


Spanduk yang dibentangkan oleh suporter Bali United saat melawan Bhayangkara FC, di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (21/7/2018).(DOK-TRIBUN-BALI.COM)

"Bali itu cinta damai. Harusnya, fan juga cinta damai dengan siapa pun," kata Pieter, seperti dinukil BolaSport.com dari Tribun Bali.

Sebenarnya, Pieter tak sepenuhnya melarang atau membatasi aksi yang dilakukan oleh suporter klubnya.

Namun, ia menekankan seharusnya suporter tersebut dapat lebih cerdas dalam melakukan tindakan.

(Baca juga: Hampir Dicoret, Striker Asing PSMS Medan Menolak Bermain)

"Harusnya, kritik yang lebih santun, jangan nodai Bali yang cintai damai ini," ujarnya.

Tak hanya itu, masih menurut orang nomor satu di Bali United itu, bahasa yang dipakai saat memberikan kritik atau melakukan psywar seharusnya dapat lebih halus.

Semua itu untuk menghindari unsur-unsur penghinaan atau penceelaan.

(Baca juga: Malaysia Pastikan Tak Turunkan Skuat Utama pada Piala AFF U-16 2018 di Indonesia, Ini Alasannya)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Bali.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136