Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Pemain Lokal Akhirnya Sukses Dobrak Dominasi Legiun Asing di Tubuh Tim Persib Bandung

By Adif Setiyoko - Kamis, 2 Agustus 2018 | 13:51 WIB
      Skuat Persib Bandung pada pekan ke-14 Liga 1.
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Skuat Persib Bandung pada pekan ke-14 Liga 1.

(Baca Juga: Eks Pemain Liga Inggris Siap Bantu Pemain Indonesia Merumput di Kompetisi Luar Negeri)

Pemain selajutnya ialah Ghozali Siregar. Ghozali membuktikan kemampuannya pada laga yang sama, di mana Supardi Nasir membukukan dua gol di laga kontra Persebaya.


Pemain Persib Bandung, Ghozali Muharam Siregar(persib.co.id)

Ghozali Siregar selama ini dikenal sebagai pelayan yang baik bagi dua mesin gol impor milik Maung Bandung, Ezechiel N'Douassel dan Jonathan Bauman.

Kepiawaian winger asal Sumatra Utara ini dalam melepas umpan matang terbukti dengan lima assist yang sudah dikemasnya sampai berakhirnya putaran pertama Liga 1 2018.

Namun, ternyata pemain yang akrab disapa Ghozo ini tak hanya piawai memberikan assist. Ia pun jago membuat gol.

(Baca Juga: Esteban Vizcarra Dikabarkan Merapat ke Persib, Mario Gomez Keceplosan Ungkap Hal Ini)

Dalam laga tersebut, pemain berusia 26 tahun ini turut menyumbangkan dua gol, sekaligus hantarkan Maung Bandung mencuri tiga poin penting dari markas Persebaya setelah menang dengan skor 4-3.

Laga ini sekaligus menandai kebangkitan pemain lokal Maung Bandung pada persaingan kompetisi Liga 1 musim 2018.

Pada laga selanjutnya, bomber anyar milik Maung Bandung yang baru saja didatangkan dari Sriwijaya FC dalam bursa transfer paruh musim, Patrich Wanggai, menjadi sorotan publik.


Patrich Wanggai mencium logo Persib Bandung pada laga kontra PS Tira, di Stadion Sultan Agung, Bantul, Senin (30/7/2018).(ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM)

Baru saja didatangkan, Patrich Wanggai langsung tampil menawan dengan mencetak brace saat Maung Bandung bertandang ke markas PS Tira pada laga pekan ke-18 di Stadion Sultan Agung (SSA), Bantul, Senin (30/7/2018).

Dua gol sumbangan sang penyerang berusia 30 tahun tersebut sekaligus membawa skuat besutan Mario Gomez mencuri tiga poin dari kandang PS Tira.

Dalam laga yang berakhir dengan skor 3-2 itu, satu gol sisa disumbangkan oleh bomber asing, Jonathan Bauman, lewat titik putih.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tottenham Sah Jadi Musuh Pep Guardiola Paling Terkutuk, Rusak 2 Pesta Man City dalam 1 Hari

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X