Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lontarkan Kritik untuk Komdis PSSI, Mario Gomez: Mungkin FIFA Bisa Mengajari Mereka

By Adif Setiyoko - Minggu, 5 Agustus 2018 | 13:43 WIB
     Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, berbicara kepada media dalam sesi jumpa pers usai laga melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, berbicara kepada media dalam sesi jumpa pers usai laga melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).

Meskipun mengaku cukup kesal, Mario Gomez tetap menerima hukuman dari komdis dan berharap PSSI dalam hal ini komdis melakukan perbaikan.

(Baca Juga: Pujian Setinggi Langit Pelatih Timor Leste untuk Timnas U-16 Indonesia)

"Mungkin mereka bisa mengambil keputusan yang lebih baik dan membuat sanksi Ezechiel menjadi hanya dua (laga). Saya tak mengerti. Mungkin FIFA bisa mengajari mereka. Tetapi, saya tetap tidak tahu," katanya.

Sebelumnya, eks pelatih Johor Darul Takzim (JDT) itu mengungkapkan, ada sejumlah oknum di PSSI yang tak suka dengan prestasi yang didapat Persib Bandung.

(Baca juga: Sikat Klub yang Diperkuat Eks Bek Persib dan Persija, Yanto Basna Rasakan Puncak Liga Thailand 2)


Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, saat memimpim latihan tim di Gelora Bung Tomo Surabaya, Rabu (25/7/2018), menjelang laga melawan Persebaya Surabaya dalam partai tunda Liga 1 2018.(TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

(Baca juga: Achmad Jufriyanto Bersama Kuala Lumpur FA Rasakan Pil Pahit pada Laga Pertama Piala Malaysia 2018)

Bahkan, dalam sesi jumpa pers sebelum laga menghadapi Sriwijaya FC di Graha Persib, Jumat (3/8/2018), Gomez siap perang terbuka dengan seseorang yang tak ia sebut identitasnya tersebut.

"Saya tahu beberapa orang di federasi (PSSI) tidak suka dengan Persib," ujar Mario Gomez.

(Baca Juga: Top Scorer Liga 1 Ezechiel N'Douassel Mulai Terusik dengan Kehadiran Striker Lokal Persib)

"Tetapi, saya ingin memberi tahu tahu kepada orang ini bahwa kami akan terus fight," katanya melanjutkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : jabar.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Sudah Paham Tradisi Man United, Ruben Amorim Siap Persembahkan Kemenangan di Laga Debut

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X