"Kami yang lagi santai-santai langsung lari turun lewat tangga ke lantai bawah," tuturnya.
(Baca juga: Beda Awal, Nasib Andik Vermansah dan David Laly Sama pada Partai Perdana Piala Malaysia 2018)
Tak hanya kiper yang baru direkrut dari Arema FC tersebut, penyerang Hari Nur Yulianto juga mengungkapkan hal yang sama.
"Tadi pas lagi di kamar, saya panik dan jadi kepikiran orang rumah," tutur Hari Nur.
(Baca juga: Dua Pemain Persib Kerap Tampil Apik, Hal Ini Disinyalir Jadi Sebabnya)
Kendati demikian, mereka mengungkapkan jika tidak ada sedikit pun kerugian imbas dari gempa tersebut.
"Alhamdulillah sekarang sudah baik suasana di sini, dua kali gempa dan dua kali turun tadi," tutur Joko Ribowo, mengakhiri.
(Baca juga: Terens Puhiri Main Sekitar Dua Menit, Klubnya Tak Jadi Kalah pada Liga Thailand)
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | jateng.tribunnews.com |
Komentar