Ezechiel baru bisa bermain selepas jeda kompetisi karena sanksinya masih berlaku di laga kontra Mitra Kukar).
Di bawah Rodriguez dan Ezechiel, terdapat penyerang asal Brasil yang saat ini memperkuat Persebaya Surabaya, yakni David da Silva, yang telah mengemas 11 gol.
Sampai pekan ke-19, David da Silva sudah mencetak 11 gol.
Jadwal Tanding Cabor Bulu Tangkis Asian Games 2018, 7 Medali Emas Siap Diperebutkan https://t.co/uaVzWzgnKA
— BolaSport.com (@BolaSportcom) August 7, 2018
(Baca Juga: 4 Pelatih Lokal Bersinar di Tengah Dominasi Asing)
Dari daftar 10 pencetak gol terbanyak sampai saat ini hanya Stefano Lilipaly (Bali United) dan Samsul Arif (Barito Putera) yang berasal dari Indonesia.
Lilipaly sudah mencetak 10 gol, sementara Samsul Arif baru membukukan sembilan gol.
Berikut 10 daftar pencetak gol terbanyak di Liga 1 2018 sampai pekan ke-19
- Fernando Rodriguez (Mitra Kukar) 10 Gol
- Ezechiel Ndouassel (Persib Bandung) 13 Gol
- David da Silva (Persebaya Surabaya) 11 Gol
- Stefano Lilipaly (Bali United) 10 Gol
- Aleksander Rakic (PS Tira) 10 Gol
- Samsul Arif (Barito Putera) 9 Gol
- Louis Arnaud (Persela Lamongan) 9 Gol
- Jonathan Bauman (Persib Bandung) 8 Gol
- Douglas Packer (Barito Putera) 8 Gol
- Marko Simic (Persija Jakarta) 8 Gol.
Editor | : | Andrew Sihombing |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar